http://www.meebo.com/rooms

Rabu, 13 Mei 2009

Tahun Gajah


Pada tahun 570 M, tentera Abisina di bawah kepimpinan Abrahah menyerang kota suci mekkah untuk menghancurkan ka'bah.
Abdul Muththalib, datuk nabi kita Nabi Muhamad saw. dan pemimpin makkah saat itu, segera melakukan tawaf (berkeliling) di K'abah, berdoa kepada Allah SWT agar mencegah para penyerbu yang akan menghancurkan rumah suci tersebut, yang telah dibangun oleh Nabi Ibrahim as. dan anaknya Nabi Ismail as. untuk umat manusia agar menyembah Allah semata.
Allah swt mengabulkan doa Abdul muththalib. Maka pasukan menunggang gajah itu maju untuk menghancurkan k'abah, burung Ababil yang membawa batu diparuhnya muncul dari kejahuan. Mereka mulai menjatuhkan batu tersebut. Sehingga, para penyerbu yang ada di sekitar K'abah kocar-kacir. Oleh sebab itulah, tahun itu dinamakan tahun Gajah.
Nabi Muhamad saw. lahir pada tahun itu pula. pada saat itu, Abu Thalib telah berumur tiga puluh tahun.

Tiada ulasan:

Catat Ulasan